Tips Membuat Resep SEMUR DAGING SAPI Empuk Dan ENAK

Tips Membuat Resep Semur Daging Sapi Empuk Dan Enak


tips-membuat-resep-semur-daging-sapi-empuk-dan-enak
Semur termasuk salah satu masakan yang yang memiki ciri kuah yang hitam dengan rasa yang manis dari kecap hitam manisnya serta kental yang di hasilkan dari aneka bumbu rempah yang menambah rasa enak dan nikmat

Daging Sapi menjadi salah satu bahan pilihan yang enak untuk dibuat Semur Daging Sapi. walau pun masih banyak Aneka Masakan yang bisa di masak dengan bahan utama daging sapi diantaranya Rendang Padang yang sangat terkenal sebagai masakan khas nusantara dengan bumbu rempah yang kental


Gepuk sapi khas sunda, Sate Daging sapi dengan bumbu kacang dengn aroma khasnya, Soto Tangkar daging sapi betawi yang menggugah selera makan,  Bola Bola Cincang daging sapi dengan di buat bumbu pedas asam manis , Bakso Daging Sapi yang kenyal dengan kuah yang gurih dan enak . mungkin banyak sekali aneka masakan yang bisa di buat dengan menggunakan daging sapi

di beberapa daerah khususnya di pulau jawa Semur Daging Sapi menjadi salah satu masakan khas yang enak di konsumsi dengan nasi maupun kentang rebus. apalagi bagi anda yang memiliki gula darah tinggi. maka kentang bagus sebagai pengganti karbohidrat dari nasi.    

untuk membuat semur daging sapi yang empuk mungkin ada beberapa cara yang bisa anda coba seperti daging sapi yang di Giling atau DiCincang halus kemudian anda bisa di buat bola-bola daging sapi kemudain dikuah dengan bumbu semurnya

ataupun bisa di buat seperti membuat Rolade Daging Sapi kemudin di potong dengan tebal sesuai selera anda kemudian di tuang dengan Kuah Semur yang kental dengan bumbu rempah dan kecap manis yang khas dengan warna hitamnya

maupun dibuat dengan cara daging sapi di rebus dengan proses Presto hingga Daging Empuk atau dibuat dengan cara yang lebih sederhana yaitu daging digeprek  hingga seratnya lebih terbuka lebar lalu rebus dengan kuah semurnya hingga matang dan empuk.

silahkan anda bisa memilki cara yang paling anda suka untuk membuat semur daging sapinya empuk dan rasa bumbunya lebih enak di nikmati saat di sajikan. saatnya sekarang liat resep cara membuat semur daging sapi versi Reusep Masak. di bawah ini      

Bahan Yang di Pakai Membuat Semur Daging Sapi :

  • 500 gram daging sapi iris melintang serat
  • 2 lembar daun salam
  • 3 buah cengkeh
  • 4 cm kayu manis
  • 1 buah biji pala
  • 2 buah tomat potong-potong
  • 3 sdm kecap manis
  • 2 sendok makan minyak untuk menumis
  • 5 butir bawang merah iris tipis
  • 1 1/2 liter air untuk merebus
  • 1 sendok makan bawang goreng untuk taburan

Membuat Bumbu Halus Untuk Semur

  • 7 butir bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 4 butir kemiri sangrai
  • 1/2 sendok teh merica butiran
  • 1 sendok teh garam
  • 1 sendok teh kumbar butiran sangrai
  • 1/2 sendok teh jinten sangrai
  • 2 cm jahe

Cara Membuat Semur Daging Sapi

  1. panaskan minyak untuk menumis bawang merah iris sampai harum kemudian masukan bumbu halus dan daun salam cengkeh ,kayu manis kulit ari biji pala sampai harum dan matang
  2. kmudian masukan daging sapi yang sudah di potong -potong aduk-aduk sampai daging sapi berubah warna 
  3. kemudian tambahkan tomat aduk sampai layu lalu masukan kecap manis aduk rata
  4. tuang air aduk rata rebus sampai daging empuk taburkan bawang merah goreng 
  5. semur daging sapi siap di sajikan dengan nasi putih ataupun kentng rebus atau kentng goreng sesuai selera anda.
semur daging termsuk salah satu olahan daging khas nusantara khususnya pulau jawa yang kental dengan rempah khas asli indonesia yang familir karena rasanya yang enak yang mennggugh selera makan. jangan lup baca juga  resep membuat nasi goreng bumbu rendang yang kental dngan bumbu dan rempah yang pedas


membuat risoles keju isi ayam. jika anda teratrik ingin membuat cemilan yang mengenyangkan manis empuk mungkin membuat donat bisa menjadi pilihan yang tepat  semoga resep membuat emur dging sapi bisa bermanfaat terima ksih untuk berkunjung ke blog reusepmasak


1 comment: