Resep MEMBUAT SAYUR KACANG Merah Daging Sapi KUAH Santan

Resep Membuat Sayur Kacang Merah Daging Sapi Kuah Santan


resep-membuat-sayur-kacang-merah-daging-sapi-kuah-santan
sayur kacang daging sapi kuah santan
sayur kacang merah termasuk salah satu masakan kuah yang enak disajikan dengan kuah bening maupun kuah santan yang di beri daging tetelan sapi yang menambah nikmat dan rasa gurih dari santan serat kaldu rebusan daging tetelan nya

hidangan sayur kacang yang ditambahkan daging tetalan enak disajikan selagi hangat dengan di beri taburan bawang goreng serta tempe bacem goreng dan kerupuk udang yang membuat sayur kacang kuah santan menjadi masakan istimewa dan enak


bagi bunda yang senang membuat sayur kacang kuah bening mungkin tidak salah mencoba membuat sayur kacang dengan daging tetelan sapi yang diberi kuah santan silahkn lihat resep dan cara membuat di sini

Bahan Membuat Sayur Kacang Merah

  • 250 gram kacang merah atau kacang andul
  • 500 gram daging tetelan sapi atau lamur sandung
  • 1 liter air bersih
  • 750ml santan kental
  • 2 lembar daun salam
  • lengkuas
  • gula pasir secukupnya
  • garam secukupnya
  • minyak goreng untuk menumis bumbu halus

Bumbu Halus

  • 8 buah cabe marah
  • 4 siung bawng putih
  • 5 buah bawang merah
  • 3 butir kemiri di sangrai
  • 1/2 sendok teh ketumbar di sangrai

Cara Membuat Sayur Kacang Daging Tetelan Sapi Kuah Santan

  1. rebus daging tetaln sapi atau daging lamur sandung beserta kacang merah yang sudah di bersihkan dengan  1 liter air sampai matang lalu ambil daging tetelan yang sudah agak matang dan sisihkan kemudain potong-potong menjadi ukuran sedang kemudain masukan kembali
  2. kemudian tumis bumbu halus yang sudah di haluskan samapi wangi dan matang
  3. kemudian masukan bumbu halus yang sudah ditumis kedalam rebusan sayur kacang merah dan daging tetelan sapi aduk sampai matang dan merata
  4. kemudian tambahkan santan kental kedalam rebusan sayur kacang aduk perlahan sampai semua bumbu dan santan tercampur rata dan matang
  5. tambahkan garam dan gula pasir secukupnya kemudian aduk perlahan sampai daging dan kacang merahnya empuk dan matang
  6. sayur kacang merah daging tetealn sapi kauh santan siap disajikan dengan kuah yang hangat
semoga resep membuat sayur kacang daging tetelan sapi kuah santan menjadi menu masakan favorit keluarga dan banaykd isukai keluarga anda. silahkan baca juga resep membuat ayam goreng bumbu kuning yang anak dan gurih, membuat ayam pop khas masakan padang, membuat sayur lodeh khas sunda yang gurih dan enak, membuat ikan nila bakar bumbu pedas


No comments:

Post a Comment