Resep Special Membuat Masakan Tempe Tahu Dengan Saus Mentega

Resep Special Membuat Masakan Tempe Tahu Dengan Saus Mentega


Resep-Special-Membuat-Masakan-Tempe-Tahu-Dengan-Saus-Mentega
melanjutkan resep sebelumnya seputar kreasi membuat masakan dari aneka olahan dari tahu dan tempe yang enak untuk di buat masakan keluarga maupun buat usaha rumahan yang tentunya enak dan lezat yang menggugah selera pedas manis dari sambel saus yang akan di kreasikan serta variasi rasanya yang sangat enak.   

olahan tempe tahu kali ini tidak di buat kuah yang sering menggunakan santan sebagai kuah sayur tapi akan di buat tumisan saus tomat yang pedas dengan menambahkan sedikit saus tiram untuk menambah lezat dan nikmat yang pedas manisnya lebih terasa yuk simak resep membuat masakan special tempe tahu dengan saus mentega yang pedas manis

Bahan-Bahan Membuat Tempe Tahu Saus Mentega
  • tempe  200 gram
  • tahu   200 gram
  • garam 1 sdt
  • merica 1 sdt
  • peneydap rasa 1 sdt
  • minyak goreng secukupnya
Cara Membuat Tahu Tempe Saus tomat
  • potong tahu dan tempe kotak panjang (ukuran 2 x 3 cm)
  • lumuri dengan garam dan merica dan penyedap rasa
  • diamkan selama 30 menit lalu panaskan minyak dan goreng tempe tahu hingga kuning keemasan
  • angkat dan tiriskan
Bahan Membuat Saus Mentega
  • margarin 5o gram
  • baawang putih 30 gram
  • bawang bombay 100 gram
  • saus tomat 4 sdm
  • saus inggris 4 sdm
  • kecap manis  1 sdm
  • saus tiram 1 sdm
  • merica 1/4 sdt
  • penyedap rasa  1 sdt
  • air 100 ml
  • tepungmeizena 10 gram (larutkan dalam air secukupnya
  • garam secukupnya
Cara Membuat Saus
  1. panaskan margarin tumis bawang putih dan bawang bombay hinggga layu
  2. tambahkan saus tiram , saus tomat, kecap mansi penyedap rasa garam merica dan air
  3. masuk hinga mendidih, lalu masukan larutan meizena, masak hingga saus mengental
  4. masukan tempe dan tahu yang sudah di gorengke dalamnya aduk rata bumbu hibngga menyerap dan saus mengental
  5. kemudian angkat tambah garnish yang menarik
  6. sajikan dengan nasi putih
Semoga resep olahan tempe dengan saua mentega yang pedsa manis bisa menjadi pilihan dari olahan tempe tehu yang lebih variasi buat menu keluarga bunda

No comments:

Post a Comment